Kombinasi harga terjangkau dan kenyamanan berkendara membuat mobil ini tak hanya praktis, tetapi juga memberikan nilai lebih bagi pemiliknya.
Mobil keluarga dengan kualitas terbaik namun tetap ramah di kantong, Daihatsu Xenia bisa menjadi pilihan yang tepat untuk menemani aktivitas harian dan perjalanan keluarga.(apr)