Peluang Emas, Pendidikan dan Pelatihan Pramugari dan Pramugara Gratis, Diselenggarakan Lion Air Grup

Kamis 11-01-2024,20:42 WIB
Reporter : Jeffri Ginting
Editor : Jeffri Ginting

·       Memiliki integritas, sikap ramah, menarik, jiwa pelayanan yang tinggi, senyum yang hangat, dan berperilaku baik.

BACA JUGA: Kades Kungkai Rekomendasi Bersih Pantai dan Penanaman Pohon, Koordinatnya Tak Sesuai

 

 

Calon peserta wajib membawa berkas lengkap yang dapat diakses melalui akses link https://bit.ly/RECLAG-JAN. Surat pernyataan orang tua/wali melalui tautan https://bit.ly/SuratPernyataanFA harus dicetak dan dibawa saat proses seleksi. Informasi lebih lanjut dapat dilihat di akun Instagram resmi @recruitmentlionairgroup atau melalui e-mail recruitment.fa@lionair.co.id untuk pertanyaan tambahan.

 

 

 

Lion Group memastikan bahwa seluruh proses seleksi dilakukan dengan transparan dan tidak dipungut biaya apapun.

 

 

 

Jika ada indikasi penipuan terkait proses seleksi, harap melaporkan segera ke tim rekrutmen Lion Air Group melalui e-mail pengaduanhr@lionairgroup.com atau WhatsApp ke nomor 0811 1967 895 selama jam operasional Senin hingga Jumat, 08.00-17.00 WIB.

 

BACA JUGA:Pencegahan DBD di Bengkulu Selatan, Masih Andalkan Fogging, Pengasapan di Lingkungan Desa

BACA JUGA: TPG 50% dan Gaji 13, 50% Akhirnya Dibayarkan, Anggaran 5 Miliar

Kategori :