MCP Seluma 74%, Tertinggi di Provinsi Bengkulu

Rabu 03-01-2024,10:55 WIB
Reporter : Andry Dinata
Editor : radarseluma

8 area itu meliputi, Perencanaan dan Penganggaran APBD, Pengadaan Barang dan Jasa, Perizinan (Pelayanan Terpadu Satu Pintu), Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP), Manajemen ASN, Optimalisasi Pajak Daerah, Manajemen Aset Daerah dan Tata Kelola Dana Desa.

 

BACA JUGA: Membludak, Pendaftar KPPS Seluma Capai 5.190 Orang

BACA JUGA: Tim Saber Pungli Seluma Panggil Ormas Pemuda Pancasila, Pungli di Kawasan Wisata

Salah satunya yang masih lemah adalah soal APIP, Pelayanan Terpadu Satu Pintu, dan Perencanaan Penganggaran. 

Sehingga selain harus mempertahankan prestasi manajemen aset daerah ada banyak yang juga perlu ditingkatkan.(adt)

 

Kategori :