PEMATANG AUR, radarselumaonline.com - Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Seluma optimis target Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) Rp1,7 miliar tahun ini akan tercapai. Terlebih lagi saat ini sudah ada Rp1,6 miliar yang tertagih. Selain itu juga Bapenda juga melakukan penagihan door to door untuk mencapai target tersebut. "Inilah yang terus kita upayakan melalui door to door. Kemarin khusus di Kecamatan Sukaraja sudah ada yang bayar PBB seperti coca cola dan SPBU juga sudah bayar," kata Yuyun Afrianto, SE Plt Kepala Bapenda Seluma, kemarin. Sedangkan untuk pajak galian C disampaikannya sudah melebih target sudah di atas ambang batas. Hal ini merupakan capaian dari Bapenda. Dan diharapkan ini dapat menambah pendapatan asli daerah (PAD) dari sektor pajak. Dan kemudian dapat mengurangi angka defisit. Selain itu, Bapenda juga sudah melakukan monitoring terhadap realisasai PBB Perdesaan dan Perkotaan (P2). Monitoring ini merupakan instruksi langsung dari Bupati Seluma yang mengharapkan ada peningkatan PAD. "Berdasarkan instruksi Bupati, bahwa PAD Seluma harus ada peningkatan dari tahun ke tahun. Kita juga melaksanakan monitoring terhadap realisasi PBB-P2 di desa yang capaiannya masih rendah," jelasnya. Ditambahkannya, yang menjadi kendala di desa adalah kurangnya kesadaran masyarakat untuk membayar pajak. Kemudian juga wajib pajak yang tidak ditemui karena sudah pindah tempat tinggal.(adt)
Target PBB Seluma Bakal Tercapai
Senin 19-12-2022,09:21 WIB
Reporter : admin5131radarseluma1
Editor : admin5131radarseluma1
Kategori :
Terkait
Kamis 13-03-2025,07:30 WIB
Bupati Seluma Minta Persiapan MTQ 2026 di Seluma, Dimatangkan
Kamis 13-03-2025,07:05 WIB
Pasar Murah Polres Seluma Diserbu Warga, JualSembako Murah
Kamis 13-03-2025,06:40 WIB
100 Hari Kerja Teddy-Gustianto, 3 Daerah Blankspot Dientaskan
Rabu 12-03-2025,20:07 WIB
Disperindagkop Pastikan Tak ada Pengurangan Kuota, Namun Gas 3 Kg Langka
Rabu 12-03-2025,20:00 WIB
Kader PAN Seluma Inginkan Billy Pimpin PAN Seluma dan Helmi Hasan Sebagai Ketua DPW
Terpopuler
Rabu 12-03-2025,16:58 WIB
Mungkin Depresi, Sambil Live di Facebook, Pria Asal Talo Kecil Seluma Nekat Tenggak R4cun
Kamis 13-03-2025,02:00 WIB
Pameran Daring Spare Part Mobil dan Sepeda Motor Asia 2025, Jembatan Bisnis Global bagi Industri Suku Cadang
Rabu 12-03-2025,18:20 WIB
Inilah 7 Game Ofline yang Bisa Dimainkan Pada Berbagai Plafrom di Tahun 2025
Rabu 12-03-2025,14:06 WIB
Selebgram Konsultan Spiritual Rafi Ramadhan Dicokok Polisi, Soal Narkoba!
Terkini
Kamis 13-03-2025,11:00 WIB
Ramadhan: Bulan Dimana Diturunkannya Al-Qur’an Sebagai Pedoman Hidup
Kamis 13-03-2025,10:33 WIB
Dipanggil Kejagung untuk Diperiksa Soal Pertamina, Ahok Hadir
Kamis 13-03-2025,10:23 WIB
Kondisi Tak Menggembirakan, Namun Optimisme Konsumen Tetap Kuat pada Februari 2025
Kamis 13-03-2025,09:56 WIB
Bermain di 16 Besar All England 2025, Gregoria Akan Minimalkan Kesalahan
Kamis 13-03-2025,09:20 WIB