PEMATANG AUR - Rencana seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi ( JPT) Pratama yang akan digelar pada tahun ini oleh Pemerintah Daerah Seluma kemungkinan batal. Hal ini dikarenakan menjelang akhir tahun ini rekomendasi dari Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) untuk menyelanggarakan JPT belum juga turun. Mengingat tinggal satu bulan lagi. Kalaupun rekomendasi JPT dari KASN turun dalam bulan ini tetap belum bisa mengingat tahapan seleksi JPT cukup panjang. Termasuk dengan pembentukan panitia seleksi (Pansel). Plt Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Seluma, Winderi kepada wartawan mengatakan meskipun rekomendasi sampai. Pelaksanaan seleksi JPT sudah tidak memungkinkan dilaksanakan akhir tahun ini. "Kami pastikan batal, karena rekomendasi belum turun dari KASN. Ditambah saat ini sudah akhir tahun. Sehingga tidak memungkinkan lagi untuk digelar seleksi JPT," katanya, kemarin. Selain itu, jabatan Pelaksana Tugas (Plt) untuk menjabat delapan jabatan eselon II yang kosong juga sudah diperpanjang tiga bulan kedepan. Hal tersebut memperkuat bahwa pelaksanaan Seleksi JPT belum akan dilaksanakan pada tahun ini. "Untuk jabatan Plt hanya tiga bulan kemudian bisa diperpanjang tiga bulan ke depan lagi," ungkapnya. Sementara itu untuk delapan jabatan eselon II yang kosong saat ini diantaranya, Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPPTSP), Badan Penelitian dan Pengemgangan (Balitbang), Badan Pendapatan Daerah (Bapenda), Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda), Badan Keuangan Daerah (BKD), Dinas Kominfo, kemudian juga BKPSDM. Jabatan eselon II pada OPD tersebut saat ini dijabat oleh Plt. (adt)
Seleksi JPT Tahun Ini, Tak Jadi
Selasa 29-11-2022,08:46 WIB
Reporter : admin5131radarseluma1
Editor : admin5131radarseluma1
Kategori :
Terkait
Kamis 05-09-2024,07:40 WIB
TPP Kepala Dinas Boleh Diambil 6 Bulan Oleh Plt, Lebih Jadi Temuan
Kamis 06-06-2024,07:10 WIB
Tuntutan Belum Siap, 3 Terdakwa Korupsi Operasional Setwan Seluma Batal Sidang
Senin 12-02-2024,00:00 WIB
12,3 T untuk Beli Jet Tempur Bekas Qatar, Akhirnya Selamat! Kemenhan Sebut Dibatalkan
Selasa 06-02-2024,11:23 WIB
2 TPI di Seluma Batal Dibangun Tahun Ini! Simak Penyebabnya
Minggu 24-12-2023,08:06 WIB
Informasi Terkini: Pembatalan Penerbangan Lion Group di Padang Akibat Erupsi Gunung Marapi
Terpopuler
Minggu 24-11-2024,13:29 WIB
All New Avanza Mobil Toyota Paling Laku dan Paling Populer di Pasar Otomotif di Indonesia
Minggu 24-11-2024,07:33 WIB
OTT di Bengkulu, KPK Amankan 7 Pejabat Pemprov, Rohidin Ikut Diperiksa
Minggu 24-11-2024,21:02 WIB
Perkuat Layanan Pembiayaan, BRI Finance dan Nasmoco Gelar Open House di Beranda Bali
Minggu 24-11-2024,14:23 WIB
Kabarnya Gubernur dan Sekda Prov Ikut Dibawa KPK ke Jakarta, Usai Diperiksa di Polres
Minggu 24-11-2024,07:48 WIB
Mobil Toyota Kijang Innova Reborn Populer Mesin Bertenaga Hemat Biaya Sertifikasi dan Harga
Terkini
Senin 25-11-2024,03:00 WIB
5G Mengubah Kehidupan Seorang Asing, Melalui Revolusi Digital Tiongkok Timur
Senin 25-11-2024,01:00 WIB
Vincom Retail, Katalisator Masa Depan Ritel Vietnam
Senin 25-11-2024,00:00 WIB
Forum Changping Beijing 2024tentang Ilmu Hayati
Minggu 24-11-2024,23:43 WIB
Gubernur dan Sekda Prov Bengkulu Pakai Rompi Orange, KPK Ungkap Gubernur Ancam Copot Bawahan
Minggu 24-11-2024,23:07 WIB