BENGKULU SELATAN - Absensi manual menggunakan lembar kehadiran terdapat banyak kendala, antara lain kurangnya efisiensi waktu. Menyikapi permasalahan tersebut. Melalui Diskomifo BS merancang dan memecakan persoalan tersebut, dan dalam hal ini menerapkan Aplikasi absensi kinerja Sistem Informasi Absensi dan Laporan Kinerja Pegawai (Si-ALAP). Untuk penerapan absensi tersebut sudah dibawa dalam forum rapat bersama Sekda melibatkan BKPSDM. Hal ini sebagai mana disampaikan kepala Dinas Kominfo BS Ir.Susmanto melalui Sektaris Suwito MSi. "Aplikasi ini akan lebih memudahkan dalam pengimputan data kehadiran, waktu kembali kerja. Aplikasi ini lebih valid daripada sistem yang lama yakni manual karena semua data telah terintegrasi dalam satu basis data,"ungkap Suwito kepada awak media, Rabu (23/11/2022). Dikatakan Suwito, Sistem Informasi Absensi dan Laporan Kinerja Pegawai (Si-ALAP) mulai tahun depan, rencananya diterapkan. Secara jelas nanti laporan kinerja dapat secara langsung di verifikasi oleh atasan. Selain itu, lanjut Suwito, aplikasi Si-Alap diterapkan maka pengawasan melekat bisa berjalan dengan baik. Untuk penerapan di awal, rencana akan di jalankan secara paralel. Maka absen manual tidak dipergunakan lagi. "Absensi Si-ALAP diberlakukan namun sebaliknya, absensi manual tidak berlaku lagi,"beber Suwito. (yes)
2023, Pemkab BS Terapkan Absensi Si-ALAP
Kamis 24-11-2022,11:31 WIB
Reporter : admin5131radarseluma1
Editor : admin5131radarseluma1
Kategori :
Terkait
Selasa 13-01-2026,07:00 WIB
1187 PPPK Paruh Waktu Dilantik Bupati BS Rifa'i
Senin 12-01-2026,07:16 WIB
Program Asuransi Nelayan Perikanan Tahun Anggaran 2026 di BS Mulai Dibuka Pendaptaran
Minggu 11-01-2026,16:15 WIB
Diskominfo Bengkulu Selatan Raih Pencapaian Strategis di Tahun 2025, Bidang Pelayanan
Jumat 09-01-2026,16:04 WIB
Bupati dan Wabup Bengkulu Selatan Ikut Bersihkan Sampah di Jembatan Duayu
Jumat 09-01-2026,14:02 WIB
Pemkab Bengkulu Selatan Gelar Tasyakuran Nasional Swasembada Pangan
Terpopuler
Jumat 16-01-2026,18:02 WIB
Bupati Seluma Rencanakan Lelang 10 Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Februari 2026
Jumat 16-01-2026,17:49 WIB
Toyota Avanza Mobil Model Terbaru Desain Canggih dan Mewah Selalu Menggoda Para Penggemar
Jumat 16-01-2026,16:03 WIB
AS Berpotensi Beli Bitcoin & Dukungan Trump ke Kripto Berlanjut
Jumat 16-01-2026,17:07 WIB
Ratusan CPNS Seluma Masih 'Membandel' Belum Pindah Domisili, Pemkab Tegaskan Wajib Ber-KTP Seluma
Jumat 16-01-2026,11:04 WIB
BSI Perkuat Value Chain Dorong Pertumbuhan UMKM
Terkini
Sabtu 17-01-2026,09:34 WIB
Vietnam Island Metropolis Project Gains Global Exposure Through Times Square Display
Sabtu 17-01-2026,09:00 WIB
Toyota Fortuner Sport Model Terbaru: Desain Canggih dan Mewah Terpopuler di Indonesia
Sabtu 17-01-2026,08:02 WIB
Jonatan Christie Lolos ke Semifinal India Open 2026
Sabtu 17-01-2026,07:32 WIB
Terbanyak Terjual di Dunia, Berapa BYD Terjual di Indonesia 2025?
Sabtu 17-01-2026,07:01 WIB