TALO - Kepala Desa Serambi Gunung Kecamatan Talo Janaidi Sopya bersama BPD dan Perangkat Desa mengajukan proposal kepada pemerintah daerah untuk peningkatan pembangunan jalan sentra produksi. Dikatakan Kades dikonfirmasi kemarin (7/11), pemerintah desa mengusulkan pembangunan jalan menuju persawahan dan perkebunan, karena jalan tersebut rusak yang cukup parah dan sangat memprihatinkan. Apa lagi jalan tersebut dihubungkan dengan jembatan gantung. Jika musim hujan tiba, jalan tidak bisa dilewati karena banjit. ‘’Saat ini masih dalam upaya kami untuk meminta bantuan pemerintah untuk mengatasi permasalahan tersebut. Kalau sungai Talo meluap, jalan ini tak bisa dilewati sehingga dampaknya kepada masyarakat, tidak bisa mengangkut hasil pertanian,’’jelasnya. Dijelaskannya, desa sudah mengajukan proposal dan mudah-mudahan usualan ini dapat dipenuhi oleh pemerintah. ‘’Tujuan kami untuk memberi kemudahan kepada masyarakat saat hendak mengangkut hasil pertanian mereka,’’tegasnya. Dirinya berharap proposal yang sudah mereka jalankan bisa terealisasi, sehingga bisa membangun jalan sentra produksi pertanian, karena di seberang sungai yang melewati jembatan puluhan hektar sawah dan kebun sawit milik warga. (apr)
Kades Ajukan Pembangunan Jalan Sentra Produksi
Selasa 08-11-2022,09:28 WIB
Reporter : admin5131radarseluma1
Editor : admin5131radarseluma1
Kategori :
Terkait
Senin 29-12-2025,05:50 WIB
PUPR Seluma Ajukan Dana 250 Juta, Untuk Bangun Jalan Ambles Bunga Mas–Pasar Sembayat, Saat Ini Ditutup
Minggu 28-09-2025,18:11 WIB
Lubuk Resam Seluma Banyak Potensi Wisata, Sayangnya Terhambat Infrastruktur
Minggu 28-09-2025,16:51 WIB
Pengendara Kecelakaan, Penyebabnya Jalan Lintas Berlubang
Senin 15-09-2025,17:00 WIB
Warga Simpang Seluma Tagih Janji Pembangunan Jembatan Rp3,2 Miliar
Senin 01-09-2025,22:12 WIB
Lima Rumah Warga di Desa Air Keruh Ulu Talo Hancur Akibat Longsor, Jalan Kabupaten Terancam Putus
Terpopuler
Kamis 15-01-2026,15:08 WIB
Viral, Wali Murid Beberkan Dugaan Pungli dan Penahanan Rapor oleh Oknum Guru di SMPN 11 Seluma
Kamis 15-01-2026,07:01 WIB
Bank Mandiri Bagikan Dividen Interim Rp9,3 Triliun
Kamis 15-01-2026,08:05 WIB
Luar Biasa! Penjualan Emas BSI Tembus 2 Ton, Nasabah Nikmati Kenaikan Harga
Kamis 15-01-2026,07:35 WIB
Hindari Gedung DPR, Hari ini Buruh Demo di DPR dan Kemnaker, Tuntut Revisi UMP DKI-Jabar
Kamis 15-01-2026,23:10 WIB
Hong Kong Economic Policy Green Paper 2026 by HKU Business School Focuses on New Opportunities for Hong Kong
Terkini
Jumat 16-01-2026,03:00 WIB
Natural Diamond Jewelry Highlights From The 83rd Annual Golden Globe Awards
Jumat 16-01-2026,00:00 WIB
PT Terminal Petikemas Surabaya Perluas Ruang Terbuka Hijau, Perkuat Ekosistem Pelabuhan
Kamis 15-01-2026,23:30 WIB
Pemotor Tewas Tertabrak Truk Engkel di Semidang Alas Maras Seluma, Satu Anak Luka-luka
Kamis 15-01-2026,23:10 WIB
Hong Kong Economic Policy Green Paper 2026 by HKU Business School Focuses on New Opportunities for Hong Kong
Kamis 15-01-2026,15:33 WIB