Bupati Seluma Launching Kegiatan Lomba HUT Seluma ke-19

Selasa 17-05-2022,12:44 WIB
Reporter : Radar seluma
Editor : Radar seluma

Bupati Seluma Erwin Octavian, SE melaunching rangkaian kegiatan lomba yang diselenggarakan oleh pemerintah daerah setempat dalam rangka menyambut HUT Seluma yang ke-19. Kegiatan yang diselenggarakan di halaman kantor Bupati Seluma ini dihadiri oleh Forkompinda, Asisten, staf ahli, dan seluruh OPD yang ada di lingkungan Kabupaten Seluma. Sebagai tanda kegiatan dimulai, Bupati Seluma secara simbolis melepaskan balon ke udara. Usai secara simbolis membuka rangkaian kegiatan, bupati selanjutnya ikut memeriahkan perlombaan dengan tanding bola voli dan bola kaki sarung melawan Forkompinda. Berikut foto yang diabadikan.(andry/prw)

Tags :
Kategori :

Terkait