Tinjau Perbaikan Jembatan, Bupati BS Berpesan Rawat Fasilitas
Bupati Bengkulu Selatan saat meninjau jembatan--
BENGKULU SELATAN, Radar Seluma.Disway.Id, - Jembatan gantung di Desa Bandar Agung Kecamatan Ulu Manna baru saja selesai di perbaiki. Hal ini lantaran lantai jembatan terbuat dari kayu sudah banyak yang lapuk dan sudah diganti kembali, begitupun dengan besi jembatan yang sudah kropos serta lepas sudah di las dan dicat kembali.
Untuk itu, Bupati, Gusnan Mulyadi berpesan kepada warga untuk bersama-sama merawat jembatan. Apalagi jembatan tersebut sangat bermanfaat bagi warga untuk akses ke tempat usaha pertanian warga.
|
|
Sumber: