Kesetrum Saat di Atas Pohon Kepala, Warga Seluma Meninggal

 Kesetrum Saat di Atas Pohon Kepala, Warga Seluma Meninggal

Rumah duka korban meninggal--

 

BACA JUGA:Mobil Toyota Agya Desain Kecil, Lebih Kompak Fitur Sistem Canggih Mesin Bertenaga Irit BBM

BACA JUGA:Paula Verhoeven Minta Sidang Perceraian Dilakukan Online, Ini Penyebabnya...

"Setelah mendapatkan informasi, anggota piket Polsek Seluma Timur langsung menuju ke lokasi untuk melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP). Atas kejadian ini pihak keluarga korban telah menerima, rela dan iklas atas meninggalnya korban karna murni musibah kecelakaan kerja," terang Kapolres Seluma, AKBP Arif Eko Prasetyo, SIK MH melalui Kapolsek Seluma Timur, AKP Sukari, SE didampingi Kanit Reskrim, Ipda Anwar Simanjuntak, SH saat dikonfirmasi Radar Seluma.

 

Pada Minggu (3/11) jenazah korban pun langsung dilakukan fardhu kifayah dan dimakamkan di lokasi Tempat Pemakaman Umum (TPU) desa setempat.(ctr)

Sumber: