Disnakertrans Seluma Kembali Buka Balai Latihan Kerja,Ini Jadwalnya!

Disnakertrans Seluma Kembali Buka Balai Latihan Kerja,Ini Jadwalnya!

BLK Membuka Dua Kelas Pelatihan--

Lanjutnya, untuk itu ia menghimbau masyarakat yang ingin mempunyai keterampilan agar kiranya segera mendatangi kantor Disnakertrans untuk mendaftar.

 

Dalam kegiat program tersebut, nantinya peserta akan dilatih hingga menguasai bidang yang dipilih.

 

Tak hanya itu, para peserta pelatihan juga akan diberikan uang saku, seragam, dan sertifikat. 

 

" Untuk masyarakat Seluma yang berusia 17 sampai 40 tahun bila berminat untuk mengikuti BLK ini dapat segera mendaftarkan diri ke disnakertrans seluma dengan syarat melengkapi pemberkasan seperti ktp ijazah terakhir dan pas foto 3x4," sampainya. (ndo) 

Sumber: