Peremajaan Sawit di Seluma Diharapkan Bisa Memacu Hasil Petani

Peremajaan Sawit di Seluma Diharapkan Bisa Memacu Hasil Petani

Dinas Pertanian Seluma Gelar Sosialisasi Tentang Peremajaan Kelapa Sawit di Tingkat Kabupaten--

 

 

PASAR TAIS, radarseluma.disway.id - Pemerintah Kabupaten Seluma melalui Dinas Pertanian menggelar Sosialisasi Peremajaan Kelapa Sawit di tingkat kabupaten. Acara ini berlangsung di Hotel Arnanda pada Kamis (6/6).

 

Kegiatan ini dibuka oleh Bupati Seluma yang diwakili oleh Asisten II Almidian Saleh. 

 

Dalam sambutannya, Asisten menekankan pentingnya sosialisasi ini untuk meningkatkan produktivitas perkebunan kelapa sawit di Kabupaten Seluma. 

 

"Kegiatan sosialisasi ini sangat penting, dan diharapkan seluruh peserta mengikuti kegiatan ini hingga selesai. 

BACA JUGA: AstraPay Selenggarakan Program Literasi Keuangan Digital

BACA JUGA:Mandiri Inkubasi Bisnis Pelaku UMKM, Digitalisasi dan Pengelolaan Keuangan

BACA JUGA:Toyota All New Avanza 2024, Mengukir Rekor Sebagai Mobil Terlaris Kombinasi Kenyamanan dan Harga Terjangkau

Pemerintah kabupaten Seluma akan terus mendukung kegiatan-kegiatan seperti ini agar kesejahteraan dan produktivitas perkebunan kelapa sawit bisa meningkat," kata Almidian, kemarin.

 

Sumber: