Klepon Buah Naga Salah Satu Olahan dari Buah Naga
Klepon Buah Naga--
Radar Seluma.Disway.Id - Buah naga, dengan rasa manis dan segarnya, dapat diolah menjadi klepon yang lezat dan unik. Berikut adalah resep klepon buah naga yang bisa Anda coba di rumah.
BACA JUGA:Idle Game Gantikan Higgs Domino Island! Idle Game Gratis dan Hadiah Uang Tunai
Resep Klepon Buah Naga:
Haluskan buah naga tanpa air.
Campurkan tepung ketan, tepung beras, dan buah naga yang sudah dihaluskan.
Bentuk adonan menjadi bulatan kecil dan beri isian gula merah.
Kukus adonan klepon selama 20-30 menit.
Setelah matang, lumuri bulatan klepon buah naga dengan parutan kelapa.
BACA JUGA:Butuh Yang Segar Ketika Berbuka Puasa!! Yuk Coba 10 Resep Puding Buah Naga yang Menyegarkan
Sumber: zeni