7 Cara Makan Minum Yang Dilarang Dalam Islam..?? Waduh Ternyata Cara Ini Biasa Dilakukan
Kajian Islam cara makan--
Sedangkan ulama yang membolehkan makan dan minum sembari berdiri menjadikan riwayat Ibnu Abbas sebagai dasar dalilnya. Ibnu Abbas mengatakan:
سَقَيْتُ رَسُوْلَ اللهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ مِنْ زَمْزَمَ فَشَرِبَ وَهُوَ قَائِمٌ
Artinya:
"Aku mengambilkan minum untuk Rasulullah SAW dari air zamzam, maka beliau minum sambil berdiri." (HR Bukhari [1637], Muslim [2027], Ahmad [1841],, Tirmidzi [1882], Nasa'i [2964], dan Ibnu Majah [3422])
Menukil pendapat Ibnu Taimiyah lainnya yang disebutkan dalam kitab Fiqhul Ath'imah karya Abdul Wahab Abdussalam Thawilah, dinyatakan, "Makan dan minum sambil berdiri saat berhalangan untuk duduk tidaklah mengapa. Sedangkan ketika tidak ada keperluan mendesak, minum dan makan sambil berdiri hukumnya makruh. Demikian pemaduan antara beberapa teks dalil."
Demikianlah, makan dan minum sambil berdiri diperbolehkan apabila ada udzur (halangan). Sementara jika tak ada halangan yang darurat, maka makruh sehingga lebih utama untuk menyantap makan dan minum sembari duduk.
BACA JUGA:Toyota Bengkulu Siapkan Promo Spesial Fortuner GR Sport Terbaru 2024 Proses Cepat Cicilan Ringan
Kedua:
Tidak Mengucapkan Bismillah
Apabila di antara kalian hendak makan minum maka hendaklah ia mengucapkan Bismillah dan apabila ia lupa maka menyebut nama Allah di awal maka hendaklah ia mengucapkan:
Sumber: