Total KUR BRI 2024 Terbesar ! Berikut Cara Mengajukan dan Persyaratan Lengkapnya...

Total KUR BRI 2024 Terbesar ! Berikut Cara Mengajukan dan Persyaratan Lengkapnya...

Pinjaman KUR BRI 2024--

 

 

radarseluma.disway.id - Bank Rakyat Indonesia (BRI) kembali menjadi penyalur kredit usaha rakyat (KUR) terbesar tahun ini dengan alokasi Rp165 triliun ditahun 2024.

 

Bagi Anda yang ingin mengembangkan usaha dan mengajukan pinjaman, simak tabel KUR BRI 2024 beserta syarat dan cara pengajuannya. 

Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian telah mengumumkan target penyaluran KUR 2024 senilai Rp300 triliun. 

 

BRI mendapatkan alokasi terbesar senilai Rp165 triliun dari tahun sebelumnya Rp194,4 triliun.

 Pada tahun 2023 lalu, BRI menyalurkan KUR senilai Rp163,3 triliun kepada 3,5 juta debitur. 

 

Mayoritas penyaluran KUR BRI disalurkan untuk sektor produksi dengan proporsi mencapai 57,38%.

 

Pemerintah terus mendorong peran usaha, mikro, kecil, dan menengah atau UMKM melalui program Kredit Usaha Rakyat (KUR). Salah satu bank penyalur yang konsisten menyalurkan KUR yakni Bank Rakyat Indonesia (BRI). 

Meski belum ada informasi resmi dibuka, BRI menyampaikan KUR BRI 2024 dibagi menjadi tiga jenis, yaitu KUR Mikro, KUR Kecil, dan KUR TKI.

Sumber: