Keutamaan Sholat Subuh Qabliyah. Salah Satunya Kebaikan Lebih Baik Dari Bumi Beserta Isinya.

 Keutamaan Sholat Subuh Qabliyah. Salah Satunya Kebaikan Lebih Baik Dari Bumi Beserta Isinya.

Kajian Islam, keutamaan sholat --

 

Sholat Qabliyah Subuh memiliki keutamaan yang sangat luar berikut beberapa keutamaan nya.

 

Pertama:

Lebih Baik Dari Dunia dan Seisinya

 

Salah sunnah Qobliyah memiliki keutamaan salah satunya adalah bahwa barang siapa yang melaksanakan sholat Sunnah Qabliyah sebagaimana dijelaskan ganjaran pahalanya yaitu ia akan memperoleh kebaikan yang nilainya lebih dari pada kebaikan seisi dunia.

 

Sebagaimana Dalam shahih Muslim terdapat hadits dari ‘Aisyah, Rasulullah SAW bersabda berbunyi:

 

رَكْعَتَا الْفَجْرِ خَيْرٌ مِنَ الدُّنْيَا وَمَا فِيْهَا رَوَاهُ الدُّنْيَا مُسْلِمٌ. وَفِي رِوَايَةٍ: «لَهُمَا أَحَبَّ إِلَيَّ مِنَ جميعا

Artinya: 

"Dua rakaat sebelum salat Subuh itu lebih baik daripada dunia dan segala isinya." (HR Muslim) Dalam riwayat lain dikatakan, "Dua rakaat sebelum Subuh itu lebih aku sukai daripada dunia dengan segala isinya."

 

dalam hadist lain dijelaskan:

Sumber: