Portal Sistem Seleksi CASN BKN Belum Dibuka

Portal Sistem Seleksi CASN BKN Belum Dibuka

--

PPPK Teknis: 42.826 orang

Total: 493.634 orang

 

Daftar Instansi yang Membuka Penerimaan CPNS 2023

Setelah mengetahui kuota formasi CPNS dan PPPK yang dibutuhkan, kamu tentu ingin mengetahui instansi atau kementerian mana saja yang membuka penerimaan CPNS 2023.

 

 

1. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada tahun 2023 ini menyediakan formasi sebanyak 214 untuk CPNS. Dalam website resminya, KPK belum memberikan informasi rincian formasi tersebut. Namun yang jelas, pendaftaran CPNS KPK ini akan dibuka pada 17 September 2023.

 

Link cek formasi di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK): https://rekrutmen.kpk.go.id/cpns

 

2. Kementerian ESDM

Melansir unggahan Instagram resminya, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyediakan sebanyak 244 formasi untuk CPNS dan PPPK di tahun 2023. Dari jumlah formasi tersebut terdiri dari 4 CPNS Dosen, 190 PPPK Teknis, dan 50 PPPK Nakes.

 

Link cek formasi di Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (Kementerian ESDM): https://casn.esdm.go.id/

Sumber: