Libur Akhir Tahun, Pengguna LRT Jabodebek Naik 8,76 Persen

Libur Akhir Tahun, Pengguna LRT Jabodebek Naik 8,76 Persen

LRT Jabodebek--

 

BACA JUGA:Rapat Banggar DPRD dan TAPD Seluma Tindaklanjuti Evaluasi Gubernur Bengkulu Digelar Selasa

BACA JUGA:Toyota Hilux Mobil Desain Mewah dan Canggih, Mesin Double Cabin Mampu Segala Medan

KAI berkomitmen untuk terus mendorong penggunaan transportasi publik sebagai pilihan utama mobilitas masyarakat, tidak hanya pada aktivitas harian, tetapi juga pada periode libur. Penggunaan transportasi publik secara luas diyakini dapat membantu mengurangi kepadatan lalu lintas, menekan emisi, serta mendukung terwujudnya sistem transportasi perkotaan yang berkelanjutan.

 

“Memanfaatkan LRT Jabodebek bukan hanya soal perjalanan yang lebih nyaman, tetapi juga bagian dari kontribusi bersama dalam membangun mobilitas perkotaan yang modern, efisien, dan ramah lingkungan,” tutup Radhitya.

Sumber:

Berita Terkait