Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila ke-60 di Seluma Tanpa Bupati dan Wabup

Rabu 01-10-2025,17:07 WIB
Reporter : Tri Suparman
Editor : Jeffri Ginting

Hari Kesaktian Pancasila yang diperingati setiap tanggal 1 Oktober ini memiliki makna penting sebagai penghormatan kepada jasa para pahlawan bangsa dan sebagai penguatan komitmen terhadap Pancasila sebagai dasar dan ideologi negara. Tahun 2025 menandai peringatan ke-60 sejak peristiwa penting pada 1 Oktober 1965.

 

BACA JUGA: Bupati BS Tegaskan Tapal Batas BS-Seluma Harus Dipastikan Selesai

BACA JUGA: Bulan Oktober, Whoosh Luncurkan Program Diskon Hingga Rp50 Ribu

Melalui peringatan ini, diharapkan seluruh lapisan masyarakat dan generasi penerus bangsa dapat terus memegang teguh nilai-nilai luhur Pancasila sebagai perekat persatuan dan kesatuan bangsa. Guna menghadapi tantangan dan dinamika perkembangan zaman demi Indonesia yang lebih besar dan kuat.(ctr)

Kategori :