Melalui berbagai kegiatan yang diadakan, FIFGROUP terus menunjukkan peran dan komitmennya dalam mendukung pertumbuhan industri roda dua di Indonesia. Dengan semangat #BarengMeraihImpian, FIFGROUP mendampingi masyarakat dalam mewujudkan masa depan yang lebih baik.