Generasi Baru Toyota Kijang Innova Zenix Menggunakan Teknologi Hybrid Deasi Gagah dan Memikat

Senin 09-09-2024,10:10 WIB
Reporter : April
Editor : April

Teknologi hybrid dan desain yang memikat, Toyota Kijang Innova Zenix generasi terbaru juga unggul dalam hal keselamatan. 

Toyota selalu mengutamakan keamanan pengemudi dan penumpang, oleh karena itu.

Toyota Safety Sense hadir sebagai fitur standar di varian tertentu dari Innova Zenix. 

Fitur ini mencakup berbagai sistem canggih seperti. 

 

#Toyota Kijang Innova, Kijang Innova Zenix,Toyota Safety Sense, Pre-Collision System,segmen MPV Indonesia, Lane Departure Alert

BACA JUGA:Spesifikasi dan Harga Kijang Innova Pastinya Menjadi Faktor Utama Diperhatikan Calon Konsumen Baru!

Sistem yang membantu mengurangi risiko tabrakan dengan memberikan peringatan dan melakukan pengereman otomatis jika diperlukan.

-Lane Departure Alert (LDA), Mendeteksi jika kendaraan keluar jalur tanpa sengaja dan memberikan peringatan kepada pengemudi.

Dynamic Radar Cruise Control (DRCC) Fitur cruise control yang dilengkapi dengan sensor radar untuk menjaga jarak aman dengan kendaraan di depan.

Automatic High Beam (AHB) Secara otomatis mengatur lampu jauh untuk mencegah silau pada pengemudi lain.

 

Toyota Kijang Innova Zenix memberikan rasa aman dan tenang saat berkendara, baik di dalam kota maupun perjalanan jarak jauh.

Toyota Kijang Innova Zenix tidak hanya menawarkan efisiensi bahan bakar dengan teknologi hybrid, tetapi juga memiliki performa yang tangguh di berbagai kondisi jalan Mobil ini dirancang untuk menghadapi medan perkotaan yang padat, serta mampu memberikan kenyamanan saat dikendarai di jalanan tol atau rute pedesaan.

 

Mesin hybrid-nya menawarkan tenaga yang responsif, dengan torsi yang cukup besar untuk mendukung akselerasi yang halus.

Kategori :