Tombol Kirim, Higgs Domino Island di Play Store Telah Hadir!

Kamis 22-02-2024,12:09 WIB
Reporter : Eldo Fernando
Editor : Eldo Fernando

Para pengguna pun gempar, hingga menjadi trending topik di kalangan para player Higgs Domino Island dan media sosial.

 

pihak HDI kini telah menaati peraturan menteri Komunikasi dan Informatika No.02 Tahun 2024 tentang Klasifikasi Game, itu lah tombol kirim dihapus.

 

Sebelumnya, diketahui pemerintah melalui Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) telah mengancam akan mengambil tindakan tegas terhadap game tersebut.

 

Ancaman pemblokiran tersebut mendorong pengembang HDI untuk menutup sementara fitur kirim chip, sebagai upaya mematuhi regulasi yang berlaku di Indonesia.

 

Meskipun keputusan ini bertujuan untuk memenuhi persyaratan hukum, banyak pemain yang merasa kecewa karena tidak bisa lagi menjual chip yang mereka kumpulkan dari permainan tersebut.

 

Langkah agar tombol kirim kembali yakni bersabar. Meskipun belum ada jaminan kapan fitur kirim chip akan diaktifkan kembali, para pemain diharapkan untuk tetap mengikuti peraturan pemerintah.

 

Kabar yang sangat menggemparkan terkait resminya Apakah Higgs Domino Ditutup melalui beragam akun media sosial seperti facebook dan semisalnya.

 

 Informasi ini sudah tersebar di internet dalam waktu dekat ini Higgs Domino Resmi Akan Ditutup.

 

Kategori :