10 Hektare Kebun Sawit di Ilir Talo Terbakar! Sampai Kini Api Belum Bisa Dipadamkan

Senin 16-10-2023,18:04 WIB
Reporter : editor5131radarseluma2
Editor : editor5131radarseluma2

"Warga di sini sangat kesulitan melakukan pemadaman api mas. Kami sangat perlu bantuan dari PBK mas. Karena sulit api dipadamkan di lahan gambut. Kondisi apinya masih ada di rongga bawah tanah," terangnya.

 

Masyarakat sangat berharap kepada pihak Instansi terkait, dalam hal ini Damkar Kabupaten Seluma,. Untuk dapat segera membantu mengatasi kebakaran lahan ini. Agar nantinya tidak meluas ke areal perkebunan lainnya.

 

BACA JUGA:Harga Beras di Seluma Mahal! Ini Total Beras Didistribusikan di Kabupaten Seluma! Petani Seluma Gagal Panen!

BACA JUGA: Breaking News! TPG 50 Persen THR Gaji 13 Seluma Tunggu DAU Tambahan

 

Sementara itu, sulitnya medan diareal perkebunan kelapa sawit menjadi tantangan para petugas damkar. Karena kesulitan untuk menjangkau lokasi areal perkebunan kelapa sawit masyarakat yang terbakar.(ctr)

 

Kategori :