Punya usaha minimal berjalan 6 bulan
Surat Keterangan Usaha dari Kelurahan/Desa
Tidak memiliki pinjaman di Bank lain.
Harus melampirkan NPWP untuk pinjaman di atas Rp50 juta.
KUR BRI tanpa agunan ini kebanyakan diakses oleh pelaku UMKM, maupun usaha lainnya yang memerlukan tambahan modal dengan tenor angsuran hingga 60 bulan.
Untuk pengajuan KUR Mikro BRI seperti sektor produksi usaha pertanian, perikanan, peternakan, perkebunan, diberikan maksimal 4 kali pinjaman.
Sedangkan KUR Mikro BRI untuk sektor usaha perdagangan dan jasa, dibatasi maksimal 2 kali mengajukan permohonan pinjaman. Jika syarat lengkap dan diacc, 3 hari kerja cair.
Cara pengajuan pinjaman KUR BRI pada 2023 ini pun sangat mudah. Anda bisa mengajukan pinjaman secara online di kur.bri.co.id maupun offline di Kantor BRI terdekat.
BACA JUGA:SIMAK! 6 Langkah Pemupukan Kelapa Sawit, Jangan Salah!