Masyarakat Indonesia terlanjur membeli tiket untuk menonton pertandingan antara Timnas Indonesia versus Argentina, pastinya antusias masyarakat untuk menonton pertandingan karena ingin melihat langsung artis lapangan hijau berlaga, Lionel Messi.
Belum ada info resmi jadi atau tidak nya la Pulga bermain untuk timnas Argentina, yang jelas rumor ini sudah mendunia.